Dunia Kerja:
- Ada pekerjaan, pekerja, pemberi kerja, dan pemberi kerja.
- Area akurasi diri.
- Ajang pembuktian kemampuan.
- Tempat mengasah keahlian.
- Tempat pengembangan diri.
- Sarana mencari nafkah
Cara Sukses di Tempat Kerja
- Kenali pekerjaan
- Kenali diri sendiri
- Kenali lingkungan kerja
Tips dalam bekerja
- Jujur – selalu berfikir positif
- Tekun – aktif dan banyak bertanya
- Ulet – selalu lakukan yang terbaik jangan punya banyak alasan
- Coba dan terus mencoba karena kita tidak akan tahu jika tidak mencoba
- Jangan menyerah dan percaya diri
- Bersifat proaktif
Membuat CV yang Baik
CV dapat membantu pemberi pekerjaan mendapatkan informasi yang cepat tentang pelamar.
Hal – hal yang perlu diperhatikan dalam membuat CV
- Mencantumkan nama, alamat, tempat tinggal, kontak (no hp dan email)
- Mencantumkan ringkasan kualifikasi (professional pengalaman)
- Mencantumkan pengalaman organisasi
- Mencantumkan pengalaman prestasi pencapaian kerja
- Mencantumkan pendidikan terahir jika kuliah jangan lupa cantumkan IPK
- Menggunakan font arial
Sifat karakter seorang manusia terbentuk dari
- Genetis
- Lingkungan
- Sejarah
Siapa diri kita?
- Shared: saya tahu dan orang lain tahu
- Hidden: saya tahu orang lain tidak tahu
- Blind: orang lain tahu saya tidak tahu
- Unknown: saya tidak tahu dan orang lain tidak tahu
Kenali Diri Sendiri “Passion” Diri Sendiri
- Selalu berfikir positif
- Buat peta jalan “masa lalu” diri. Diharapkan setelah mengetahui masa lalu, jika pada masa lalu seseorang melakukan kesalahan, kedepannya tidak akan melakukan kesalahan yang sama
- Tuliskan kekuatan dan kelemahan
- Tuliskan kemampuan yang dibutuhkan untuk mencapai suatu tujuan
- Gali kemampuan untuk perbaikan diri
- Tulikan telinga agar tidak mudah dipengaruhi orang lain
- Dan jangan lupa terus berdoa